Menu Nikmat Dengan Elemen Bernutrisi

Mungkin, selama ini Anda mendefinisikan makanan sehat selalu berkaitan dengan sayur dan buah. Namun, tidak perlu menutupi, jika makanan yang nikmat seperti pizza, pancakes, soft cheese, di depan mata Anda, pastilah Anda tetap ingin memakannya.

Salah satu solusinya, adalah tambahkanlah elemen yang bernutrisi dalam makanan nikmat tersebut. Dengan menambahkan buah atau sayur dalam menu nikmat Anda, itu lebih baik daripada makanan yang tidak mengandung nutrisi yang sehat sama sekali.

Berikut beberapa ide untuk pilihan kombinasi makanan nikmat dengan tambahan elemen bernutrisi  :

Buah berry dengan pancake 

nicefood1

nicefood5

Sayur bayam, alpukat, tomat atau rocket dengan bacon dan telur

nicefood2

Tomat, buah berry, strawberry, mentimum atau potongan paprika dengan potongan keju

nicefood6

Nikmat dan sehat bukan? Nah, Selain menu diatas, ada beberapa menu kombinasi lainnya yang dapat Anda coba, seperti menambahkan potongan tomat segar di atas spaghetti bolognese atau menambahkan buah alpukat segar dan peterseli ke atas pizza Anda. Nah, saatnya untuk mengkonsumsi makanan yang lebih baik untuk kesehatan Anda. Selamat mencoba!

Genevieve Tyrrell / Culinary Expert
All photos by Ms. Genevieve Tyrrell (friendswithsaladlife.wordpress.com)
Editor : Fanya Jodie

 

0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x