Keindahan Alaska memang tidak dapat dilukiskan dengan kata-kata. Lihat saja pemandangan putihnya salju yang ada di gunung, merupakan pemandangan yang tak terlupakan dan tidak akan dilewatkan begitu saja.Alaska memang bisa dikatakan sangat menawan, dan juga membuat orang mudah untuk jatuh cinta pada keindahannya. Nah, Anda pun sebenarnya bisa jatuh cinta pada alam Alaska jika Anda sudah melihat keindahannya. Tidak percaya? Lihat saja foto-foto dibawah ini.
All photos by Mr. Anthony Maw
Special Thanks to Mr. Anthony Maw for the permission to publish his photos
Fanny Sue/VM/BL
Editor : Fanya Jodie