
Nemi Rimba/VMN/BLJ – Kuromon Ichiba Market, Osaka, Jepang
Suasana Pasar Kuromon Ichiba pada pagi hari yang berlokasi di Chuo Ward, Osaka, Jepang. Kuromon Ichiba berjarak lima menit berjalan kaki ke barat daya dari Stasiun Nippombashi, dan 10 menit berjalan kaki ke timur dari Stasiun Namba. Pasar dengan sepanjang 580 meter ini menawarkan berbagai produk yang dijual di sekitar 100 toko lebih di dalamnya.
