Keseharian hidup manusia, memang merupakan hal yang menarik untuk dilihat. Manusia di dalam kehidupannya, dimana ia berjalan, berlari, duduk, dan berada dimanapun, memang selalu penuh dengan daya tarik dan juga beribu hal yang dapat dipelajari. Keindahan dalam keseharian hidup manusia, memberikan pengertian, bahwa hidup haruslah disyukuri setiap saat. Foto-foto dibawah ini menjelasan, betapa indahnya akan keseharian hidup manusia yang penuh dengan warna..

Dua orang wanita Uygur di Urumqi
Seorang ibu dan anaknya dalam kendaraan di New Delhi, India
Seorang wanita dan barang dagangannya di Ratchaburi Floating Markets
Seorang pria Ghana di pantai yang indah
Seorang pria Pakistan di dalam bus
Fanny Sue/Journalist/VMN/BL
All photos by Mr. Anthony Maw
Editor : Fanya Jodie





